Keberadaan makam-makam keramat biasanya berkembang dari mulut kemulut, ada juga yang memang sudah dikeramatkan sejak jaman dahulu kala. Makam-makam ini dianggap keramat karena di percaya mengandung tuah atau gaib tersendiri yang dipercaya mendatangkan manfaat bagi peziarah.
Sebagian mempercayai bahwa dengan berkujung ke makam keramat dan memanjatkan doa, maka doanya akan lebih cepat terkabul, ada juga yang memang datang ke makam keramat dengan tujuan lain, seperti menyelesaikan masalah yang rumit, perjalanan batin, dan tujuan-tujuan lainnya.
Makam-makam keramat di Indonesia bila di telusuri mungkin sangat banyak, dari makam-makam jaman kerajaan, makam para ulama, makam orang-orang yang dianggap sakti, makam para raja dan pejabat pemerintahan jaman dahulu, makam para kiyai, makam para Sunan, makam wali, makam wali songo, makam permaisuri atau ratu, makam kuno, makom atau makam yang hanya berisi pusaka, hingga makam-makam lain yang teramat banyak.
Masing-masing makam memiliki keunikan dan juga khasiat atau kegunaan tersendiri, ada yang sekedar memanjatkan doa, ada yang meminta petunjuk, bahkan ada juga makam atau petilasan yang konon dijadikan ajang mencari kekayaan. Dari sekian banyak makam keramat ada juga yang memiliki sumur, ada pula yang letaknya menyendiri, memiliki cungkup, bahkan ada juga yang hanya berupa gundukan tanah dibawah pohon yang rindang.
Mengingat banyaknya makam-makam keramat di Indonesia dan juga di negara-negara lain dari seluruh penjuru dunia, admin tergerak untuk membuat Daftar Alamat Makam-makam keramat ini. Tentu saja dengan maksud untuk memudahkan Anda para peziarah, menemukan lokasi atau tempat beradanya makam-makam keramat.
Kami menyediakan alamat secara garis besarnya saja, untuk memudahkan Anda dalam pencarian alamat secara mendetail.. Anda bisa menggunakan Google map, atau google earth.
Catatan : Kami hanya menyediakan daftar alamatnya saja, dan tidak mengupas tentang ubo rampe atau syarat2 yang harus dibawa ketika mengunjungi makam-makam keramat ini. Anda bisa menanyakan kepada juru kunci makam untuk tahu lebih jelas tentang tata cara atau kebiasaan yang harus di ikuti saat mengunjungi makam-makam keramat yang ada didalam daftar dibawah ini
DAFTAR ALAMAT MAKAM-MAKAM KERAMAT
ALAMAT MAKAM KERAMAT PROVINSI DKI (JAKARTA DAN SEKITARNYA)
1. Habib Husein bin Abibakar Alaydrus
Masjid Luar Batang, Sunda Kelapa, Jakarta Utara
2. Chan Tsie Hwu / Tschao
Masjid Kebon Jeruk, Jl.Hayam Wuruk, Jakarta Pusat
3. Pangeran Jayakarta
Masjid As Salafiyah, Jl.Jatinegara Kaum, Kecamatan Pulogadung, Jakarta Timur
4. Pangeran Papak
Jl.Perintis Kemerdekaan, Pedongkelan, Jakarta Timur
5. Pangeran Sang Hyang Senopati
Jl.Jatinegara Kaum Raya no: 20B, Kecamatan Pulogadung, Jakarta Timur
6. Haji Jami’in
Masjid Al Alam, Marunda, Jakarta Utara
7. Pangeran Wiraguna / Hendrik Lucaasz Cardeel
Perempatan Republika (seberang Pejaten Vilage), Pejaten, Pasar Minggu, Jakarta Selatan
8. Mbah Priok / Habib Hasan Al Hadad
Terminal Petikemas, Kawasan Koja, Tanjung Priok, Jakarta Utara
9. Raja Pandita dan Panglima Hitam
Pulau Tidung, Kepulauan Seribu, Jakarta Utara
bisa naik perahu dari Pelabuhan Muara Angke / Pasar Ikan
10. Mbah Ali Kwitang / Habib Abdurrahman Al Habsy
Jl.Inspeksi Kali Ciliwung, Cikini, Jakarta Pusat
11. Bu Bagus
Kel.Kebagusan, Kec.Pasar Minggu, Jakarta Selatan
ALAMAT MAKAM KERAMAT PROVINSI JAWA BARAT
1. Sunan Gunung Jati
Jl.Raya Sunan Gunung Jati, Kalisapu, Cirebon
2. Syekh Abdul Muhyi
Kampung Pamijahan, Kec.Bantarkalong, Tasikmalaya
3. Syekh Quro
Pulo Bata, Desa Pulo Kelapa, Kec.Lemah Abang, Wadas, Karawang
4. Pangeran Adipati Arya Kencana
Danau Panjalu, Kec.Panjalu, Ciamis
5. Embah Jepra dan Ratu Galuh
Kebun Raya Bogor
6. Embah Sang Surya
Gunung Pancar, Babakan Madang, Citeureup, Bogor
7. Embah Dalem Batutulis
Jl.Batu Tulis, Bogor Selatan
8. Embah Sawit Kreo
Kampung Kreo, Desa Cibadung, Kec.Gunung Sindur, Bogor
9. Haji Mohamad Thohir ... (tahun ajaran baru dan Pegawai)
Kampung Waru, Desa Sukadamai, Jonggol
10. Ratu Jaya Uyut Sirap
Desa Ratu Jaya, Depok
11. Eyang Prabu Yudha Kerti Dikesuma ... (bawa garam)
Kampung Sudimampir, Desa Tagog Apu, Kec.Padalarang, Bandung
12. Pangeran Jayakusuma
Pesarean Girilaya, Kaki Gunung Salak, Bogor
13. Eyang Dalem Suwidang
Eks Kerajaan Sukapura, Tasikmalaya
14. Nyi Mas Gandasari ... (harus berlainan hari dengan ziarah Syekh Magelung)
Desa Panguragan, Kec.Arjawinangun, Cirebon
15. Syekh Magelung ... (harus berlainan hari dengan ziarah Nyi Mas Gandasari)
Kuburan Rambut Panjang, Karanggetas, Desa Karang Kendal, Kec.Kapetakan, Cirebon
16. Nyi Gedeng Larang Tunyumbang … (koreksi diri)
17. Mbah Jerad … (kedudukan – pangkat)
18. Mbah Buyut Puragati … (harta)
19. Mbah Lebe … (rumah tangga)
20. Mbah Naya Patra … (pusaka)
21. Mbah Buyut engit … (hasil bumi dan ternak)
22. Mbah Krapyak … (kanuragan)
Nomor 16 s/d 22 terletak di Makam Keramat Ungkal, Kec.Conggeang, Sumedang
23. Embah Buyut Trusmi
Desa Trusmi, Kec.Weru, Cirebon
24. Eyang Syekh Abdul Kahfi … (terbelit hutang)
Makam Penyamunan, Desa Putat Blok Dusun I, Kec.Sedong, Cirebon
25. Baridin dan Suratmina … (asmara/cinta di tolak)
Daerah Jagapura, Kec.Arjawinangun, Cirebon
26. Embah Jembarmanah dan Pangeran Jampangmanggung
Di tengah perkebunan teh, Kec.Nyalindung, Sukabumi
27. Kanjeng Aria Nata Dimanggala
Berada di atas Gunung Jati, Kampung Babakan Jati, Desa Rahong, Cianjur
28. Pangeran Papak
Cinunuk, Wanaraja, Garut
29. Raden Ranggamantri dan Ratu Sunyalarang
Desa Sahyang, Kec.PWK Banjaran, Majalengka
30. Syekh Badal Kahfi
Jl.Gunung Jati (naik bukit – seberang makam Sunan Gunung Jati), Karangampel, Cirebon
31. Cut Nyak Dien
Jl.Cut Nyak Dien, Gunung Puyuh, Sumedang
32. Prabu Kiansantang / Sunan Godog
Kampung Godog, Desa Lebak Agung, Kec.Karangpawitan, Garut
ALAMAT MAKAM KERAMAT PROVINSI BANTEN
1. Uyut Anbiya dan Nyai Arisem
TPU Kampung Iwul, Desa Tobat, Balaraja
2. Sultan Hasanuddin / Sultan Banten I
Masjid Agung Banten, Serang
3. Syekh Maulana Yusuf / Sultan Banten II
Desa Kasunyatan, Kec.Kasemen, Serang
4. Syekh Maulana Manshurudin / Sultan Banten VII
Cibulakan, Pandeglang
5. Pangeran Jaga Lautan
Pulau Cangkir, Desa Kronjo, Kec.Kronjo, Tangerang
6. Syekh Daud Bin Syahmir
Desa Sukawali, Kemantren Pakuhaji, Kec.Sepatan, Tangerang
7. Ki Buyut Sanun
Kampung Buaran, Perumahan Kota Moderen, Tangerang
8. Tubagus Syekh Asnawi … (jangan bawa jimat)
Desa Caringin, Kec.Labuan (pantai carita), Pandeglang
9. Ki Buyut Tangkal
Kampung Cipete, Desa Sawah Dalem, Cipondoh (dekat perumahan Moderen Land),
Tangerang
10. Eyang Sancapati dan Nyi Ratnawati
Desa Sarakan, Kec.Rajeg, Tangerang
11. Pesanggrahan Nyai Mas Dewi Ratu Kidul ... (jangan berbusana hijau)
Desa Karang Hawu, Pelabuhan Ratu
12. Ki Buyut Santri Raden Mas Zakariya ... (inspirasi usaha)
Masjid Agung Kolet, Desa Kolet, Kec.Pamarayan, Rangkasbitung
13. Syekh Mas Talimaya dan Nyi Mas Enong
Makam Ciguludug, Kampung Kadu Tunggul, Kec.Cadasari, Pandeglang
14. Lendri … (balas dendam)
Desa Cileles, Tiga Raksa, Tangerang
15. Pesanggrahan Nyai Roro Kidul
Samudera Beach Hotel, kamar 308, Pelabuhan Ratu
16. Syekh Massad
Makam Solear, Kec.Solear, Tangerang
17. Abu Nasher Abdulkahar / Sultan Haji
Kampung Cikadueun, Kec.Saketi, Pandeglang
18. KH Washid
Kampung Jombang Wetan, Cilegon
19. Ki Buyut Sani
Pulau Panjang, naik perahu dari pelabuhan Karangantu, lama penyebrangan +/- 1 jam
20. Syekh M.Sholeh
Puncak Gunung Santri, Kec.Bojonegara, Serang
21. Pangeran Arya Mandalika
Kampung Kroya, Kec.Kasemen, Serang
22. Kim As Jong dan Agus Cju
Desa Karundang / Sempu, Cipocok, Serang
23. Pangeran Singadaru
Jl.Ki Uju gang Ghozali, Kaojon, Serang
24. Ki Syarif Penancangan
bagian utara dari Stadion Maulana Yusuf, Penancangan, Serang
25. Syekh Tb Achmad dan Syekh Tb Khuluk
Tepi Sungai Cibanten, Jl.Serang - Pandeglang, +/- 2km dari Serang
ALAMAT MAKAM KERAMAT PROVINSI JAWA TENGAH dan DIY
1. Sunan Kalijaga
Desa Kadilangu, Demak
2. Sunan Muria
Gunung Muria, Kudus
3. Ki Ageng Selo
Tawangharjo, Grobogan, Purwodadi
4. Raden Ronggowarsito
Desa Plar, Kec.Trucuk, Klaten
5. RMP Sosrokartono
Pesarean Keluarga Sidomukti, Desa Kaliputu, Kudus
6. KGPAA Mangkunegoro VI … (kembang telon, gambir, menyan)
Makam Astana Utara, Kampung Nayu, Desa Nusukan, Kec.Banjarsari, Surakarta
7. Eyang Macan Gogik
Dusun Merbung, Tegalyoso, Klaten
8. Abu Dagur dan Satria Ngungun
Makam Luwang Tunggal, Dusun Karang Wetan, Kel.Salamrejo, Kec.Sentolo, Kulon Progo
9. Ratu Kalinyamat
Kompleks Makam Mantingan, Jepara
10. Syekh Jumadi Kubro
Bukit Turgo, Lereng Gunung Merapi, Kaliurang, Yogyakarta
11. Raden Patah / Sultan Demak I
12. Raden Adipati Unus / Sultan Demak II
13. Raden Trenggono / Sultan Demak III
Nomor 11 s/d 13 berada di Masjid Agung Demak
14. Raden Hadiwijaya / Sultan Pajang
Makam Haji, Pajang, Sukoharjo
15. Sunan Bayat
Desa Bayat, Klaten
16. Panembahan Senopati
Makam Raja Mataram, Kota Gede, Yogyakarta
17. Panembahan Purbaya
Makam Sewu, Yogyakarta
18. RM Hari Murti
Pesarean Kunci Rukmi, Pakuncen, Yogyakarta
19. KGPA Jaminah
Kompleks Makam Hastarengga, Kota Gede, Yogyakarta
20. Mbah Sentana Sutarengga
Kampung Senenan Krajan, Jepara
21. Ki Ageng Wonolelo
Dusun Pondok, Kel.Widadamartani, Kec.Ngemplak, Sleman
22. Syekh Belu-Belu dan Syekh Damiaking
Desa Parangkusumo, Kel.Parangtritis, Kec.Kretek, Bantul, Yogyakarta
23. Nyai Ageng Serang
Soka Bagelen, Bukit Pakuncen, Kab.Kulonprogo, Yogyakarta
24. Kyai Purbokusumo dan Kyai Purbosejati
Dusun Pringombo, Desa Natah, Kec.Nglipar, Gunung Kidul, Yogyakarta
25. Eyang Demang Ponco Rejoso
Dusun Gudang, Daerah Gunung Wijil, Gunung Kidul, Yogyakarta
26. Syekh Jaka … (jika ngalap berhasil harus setor 10%)
Gunung Wijil, Klaten
27. Sunan Abinawa
Pegandong, Kendal
28. Petilasan Sabdo Palon dan Kyai Ketibaja
Wonorejo Kulon, Kec.Butuh, Purworejo
29. Pangeran Sambernyawa / Mangkunagaran I
Bukit Mengadeg, Kec.Matesih, Kab.Karanganyar, Surakarta
30. Empu Sopa
Dukuh Sedayu, Desa Karanganyar, Kec.Sapuran, Wonosobo
31. Pangeran Pringgoloyo
Pringgolayan, Kota Gede, Yogyakarta
32. Raden Ronggo
Nitikan, Kota Gede, Yogyakarta
33. Raden Bekel Prawirapurba
Makam Karang Kebolotan, Jl.Kusumanegara, Yogyakarta
34. Panglima Jokodolog
Desa Cepor, Kel.Palbapang, Bantul, Yogyakarta
35. Ki Ageng Mangkukuhan … (kanuragan)
Puncak Gunung Sumbing,
36. Sunan Bejagung Pangeran Cempa
Desa Bejagung, Rembang
37. Kyai Imam Puro
Lereng Timur Bukit Geger Menjangan, Baledono, Purworejo
38. Kyai Imam Rofingi … (pantangan beralas kaki dan penutup kepala)
Desa Ngeloning, Kec.Kemiri, Purworejo
39. Kyai Banjar
Desa Ngeloning bagian Timur, Purworejo
40. Sultan Amangkurat Agung I
Desa Pesarean, Tegalarum, Tegal
41. Pangeran Tembayat Pandan Arang
Gunung Tembayat, Salatiga
42. Kyai Bengkowo, Kyai Gunturgeni dan Kyai Tunggul Wulung
Dusun Depok bagian Selatan, Parangtritis, Bantul, Yogyakarta
43. Panembahan Bodho
Makam Sewu, Desa Wijirejo, Pandak, Bantul, Yogyakarta
44. Ki Ageng Paker
Desa Paker, Kel.Mulyodadi, Kec.Lipuro, Bantul
45. Pangeran Sukowati
Mbutuh, Sragen
46. Eyang Srenggi … (harus ziarah ke Pangeran Sukowati terlebih dahulu)
Desa Sragen Lor, Sragen
47. Makam Pesinden … (pusaka patrem)
Widara Murangan, Sleman
48. Pangeran Jambu Karang
Gunung Lawet, Purbalingga, Banyumas
49. Kyai Ageng Jambaleka Gusti Riyakusuma
Dukuh Palpitu, Desa Ngemplakmiri, Kec.Karang Pandan, Kab.Karanganyar, Surakarta
50. Kyai Suropodo
Desa Protomulyo, Kaliwungu, Semarang
51. Syekh Maulana dan Nyai Tampi
Kel.Sampangan, Kec.Gajahmungkur, Semarang
52. Ki Jumprit … (setelah ziarah harus buang pakaian dalam ke umbul jumprit)
Desa Jumprit, Kec.Ngadirejo, Kab.Temanggung, Magelang
53. Pangeran Pabelan
Areal Department Store Matahari, Benteng, Surakarta
54. Kyai Ageng Balak … (uborampe)
Dukuh Balakan, Desa Mertan, Kec.Bendosari, Sukoharjo
55. Joko Tarub
Jumantono, Karanganyar, Surakarta
56. Kyai Poleng … (penyebar agama Budha zaman Majapahit / bukan Kyai Poleng yang di
Klaten)
Desa Poleng, Kec.Gesi, Sragen
57. Bagawan Durno … (pra Hindu Budha)
Desa Sokalima, Bejiharjo, Karangmojo, Wonosari, Gunung Kidul, Yogyakarta
58. Mbah Cenggini
Desa Cenggini, Kec.Balapulang, Tegal
59. Kyai Jabar Shodiq
Desa Jaban Kanil, Kel.Banjar Dawung, Kec.Tawangmangu, Kab.Karanganyar, Surakarta
60. Bela Belo … (pesugihan)
Desa Jaban Kanil, Kel.Banjar Dawung, Kec.Tawangmangu, Kab.Karanganyar, Surakarta
61. Pangeran Panjang Mas … (untuk dalang)
Gunung Plered alias Gunung Sentana, Watu Kelir, Yogyakarta
62. Ki Ageng Banyubiru
Desa Jatingarang, Kec.Weru, Sukoharjo
63. Syekh Jangkung
Desa Kayen, Pati
64. Kyai Pandanaran
Candiroto, Temanggung
65. KH Sholeh Darat
Jl.Kyai Sholeh, Semarang
66. Nyai Bagelen
Jl.Yogya Km.12, Bagelen, Purworejo
67. Kyai Raden Santri / Pangeran Singosari
Gunung Pring (2 km sebelah selatan Pasar Muntilan), Muntilan
68. Kyai Iman Mlangi
Dusun Mlangi, Nogotirto, Gamping, Sleman
69. Nyai Gadungmlati Tunggul Wulung
Makam Hastarengga, selatan watu gilang, Kota Gede, Yogyakarta
70. Kyai Banter
Dusun Beling, Sentolo, Kulonprogo
71. Kyai Copadu dan Nyai Copadu
Bantar Malangan, Sentolo, Kulonprogo
72. Pronocitro dan Roro Mendut … (banyak PSK malam tertentu)
Dusun Gandu, Sendang Tirto, Berbah, Sleman
73. Pangeran Samudera … (banyak PSK malam tertentu)
Gunung Kemukus, Surakarta
74. Mbah Danaraja
Kec.Margasari, Tegal
75. Mbah Kalisoka
Kec.Dukuh Waru, Tegal
76. Ki Ageng Giring I
Wonotoro, Sambi, Boyolali
77. Ki Ageng Giring II
Sodo
78. Ki Ageng Giring III
Desa Sukadana, Giring, Paliyan, Gunung Kidul
79. Ki Ageng Giring IV
Giriloyo, Imogiri
80. Eyang Wirojombo Donomurah … (kekayaan)
Makam Suruh Gancahan, Dusun Gancahan, Kel.Sidomulyo, Godean, Sleman
81. Kyai Nur Muhammad
Ngadirejo, Salaman
82. Petilasan Ki Kebo Kanigara
Lereng Gunung Merapi
83. Ki Ageng Butuh
Desa Salam Kaliyasa, Sragen
84. Adipati Soero Hadimenggolo
Jl.Masjid Terboyo, masuk dari Jl.Kaligawe dekat terminal, Semarang
85. Raden Trenggono
Makam Sewu, Desa Wijirejo, Kec.Pandak, Bantul
86. Roro Mendut
Gandu, Desa Sitimulyo, Piyungan, Yogyakarta
87. Ki Ageng Prawirorejoso
Pengklik, Maduretna, Prambanan
88. Sultan Agung dan Para Raja Jawa
Astana Imogiri
89. Syekh Subakir
Gunung Tidar, Magelang
90. Ki Ageng Mangir
Sorolaten, Sidokerto, Godean, Sleman
91. Habib Mohammad Thohir al Hadad
Pemakaman Kauman, Desa Kraton, Tegal
92. KH Hasan Munadi
Dusun Nyatnyono, lereng Gunung Sukroloyo, Ungaran
93. Habib Abubakar bin Thoha
Kayu Geritan, Pekalongan
94. Sayyid Abdurrahman Basyaiban
95. Mbah Maksum
96. Mbah Ahmad Thoifur
97. Ki Ageng Punggur
Nomor 94 s/d 97 berada di Masjid Jami, Lasem
ALAMAT MAKAM KERAMAT PROVINSI JAWA TIMUR
1. Maulana Malik Ibrahim
Kampung Gapura, Gresik
2. Sunan Ampel dan Mbah Sholeh
Masjid Ampel, Surabaya
3. Sunan Bonang
Dekat alun-alun Masjid Sunan Bonang, Tuban
4. Sunan Giri
Bukit Giri, Gresik
5. Sunan Derajad
Lamongan
6. Bathara Katong
Setana, Kec.Jenangan, Ponorogo
7. Presiden Soekarno
Desa Bendogerit, Blitar
8. Petilasan Prabu Joyoboyo
Menang, Kediri
9. Syekh Maulana Ishak
Goa Kucing, Pulau Gili Ketapang, Kec.Sumber Asih, Purbolinggo
10. Mbah Agung Anjilosolo
Desa Purworejo, Kec.Ngunut, Tulungagung
11. Situs Damarwulan
Bojonegoro, Tuban
12. Mbah Jugo dan Kromoredjo
Desa Wonosari, Gunung Kawi, Malang
13. Kyai Ngambak
Dukuh Gagakan, Tegal Amba, Pacitan
14. Kyai Merti
Dukuh Penggung, Pacitan
15. Tumenggung Maysosuro
Taman Hiburan Pantai Kenjeran Lama, Surabaya
16. Petilasan Sunan Ngudung
Dusun Sidodadi, Desa Setonorejo, Kec.Trowulan, Mojokerto
17. Petilasan Sabdo Palon dan Naya Genggong
Makam Troloyo, Dusun Sidodadi, Setonorejo, Trowulan, Mojokerto
18. Dewi Sekardadu
Dukuh Kepentingan, Desa Sawohan, Kec.Buduran, Sidoarjo
19. Mbah Janto
Desa Mlorah, Kec.Rejoso, Nganjuk
20. Raden Panji Sanjaya Ngrangin
Desa Nglaran, Lorog, Pacitan
21. Mbah Pulang Paling
Kampung Ngesong, Dukuh Kupang, Perumahan Darmo Satelit – Darmo Permai, Surabaya
22. Mbok Lara Menir … (khusus rakyat jelata, Pembesar di larang ke sini)
Desa Takwi, Tinatar, Punung, Pacitan
23. Kyai Rendeng … (Pejabat di larang ziarah)
Desa Klincang, Kec.Jiwan, Madiun
24. Kuburan Gunung Ngrenjeng … (kuburan mahluk halus)
Bukit Ngerejen, Desa Gareng Lor, Pacitan
25. Raja Brawijaya
Desa Kalab, Punung, Pacitan
26. Mbah Puring
Dusun Dadapan, Desa Tlogoreja, Kec.Pagak, Malang Selatan
27. Syekh Ahmad Baidawi / Pangeran Katandur
Desa Bangkal, Sumenep, Madura
28. Syekh Yusuf
Kec.Talango, Sumenep, Madura
29. Pangeran Pulong Jiwo
Kompleks Makam Asta Tinggi, Sumenep, Madura
30. Pangeran Lor Wetan
Karang sabu, Desa Karangduak, Sumenep, Madura
31. Kuburan Dowo
Lopang, Gunung Kendeng, Lamongan
32. Sayyid Ali Abu Nahas dan Puteri Koneng
Gunung Geger, Kec.Geger, Bangkalan, Madura
33. KH Hasyim Azhari dan KH Wahid Hasyim
Ponpes Tebuireng, Jombang
34. Kyai Abdullah bin Qidam
Masjid Jami Batu Ampar, Sumenep, Madura
35. Syekh Jafar dan Sayyid Karim
Desa Leran, Manyar, Gresik
36. Joko Jumput
Jl.Praban, Surabaya
37. Mbah Wasil / Syekh Maulana Syamsuddin
Makam Setono Gedong, Kediri
38. Gus Miek / KH Hamim Jazuli
39. KH Fatah Tulungagung
40. KH Mubusin Mundir
41. Syekh Maulana Al Iskandariyah
42. Syekh Maulana Al Istambuli
43. Syekh Herman Ar Rumani
Nomor 38 s/d 43 berada di Makam Auliya, Tambak Ngadi Mojo, Kediri
44. Nyai Puteri Andongsari ... (ibunda Gajah Mada)
Dusun Cancing, Desa Sendang Rejo, Kec.Ngimbang, Lamongan
45. Habib Abdullah bin Ali
Sangeng Kramat, Bangil, Pasuruan
46. Mbah Ratu / Syarifah Khadijah
Wetan Alun / area Restoran Swadesi, Bangil, Pasuruan
47. Sayyid Alwi Alaydrus
48. Habib Abdullah bin Bilfaqih
Nomor 47 dan 48 berada di Kasin, Malang
MAQBARAH NABI / NAVI-IM beserta TOKOH WANITA, juga Antagonisnya
1. Nabi Mohammed saw
2. Abi Baker ra
3. Omar ben Khattb ra
Nomor 1 s/d 3 berada di Nabawi, Medina al Munawara, Saudi Arabiyan
4. Othman ben Affan ra
Baqi, Medina al Munawara, Saudi Arabiyan
5. Sayyidina Ali ra
Ada beberapa versi yaitu
-Masjid Ali ben Abi Thaleb, An Najaf, Kufah, Iraq
-Darul Imarah, Kufah, Iraq ... tapi lokasinya di rahasiakan oleh Penguasa Darurat saat itu
-yang terkubur di Masjid Ali ben Abi Thaleb hanya Kepala Beliau saja, badannya terangkat ke langit
6. Nabi Ibrahim as / Navi Avraham
7. Siti Sarah / Sara
8. Nabi Ishak as / Navi Isaac
9. Nabi Yakub as / Navi Yacob
10. Nabi Yunus as / Navi Yona
Nomor 6 s/d 10 berada di Masjid Ibrahim / Synagogue Avraham, Hebron, Jerushaloyim
11. Nabi Musa as / Navi Moose
Masjid Musa / Synagogue Moose, Ayudhia, Jordania
12. Nabi Yahya as / Navi Yuhana / Yohanes Pembaptis … (Kuburan Kepala Beliau saja / wafat di penggal oleh musuhnya)
13. Petilasan Nabi Hud as
14. Petilasan Nabi Khidir as
Nomor 12 s/d 14 berada di Masjid Umawi, Damsyik, Syria
15. Petilasan Nabi Khidir as
Ada beberapa versi yaitu:
-Pertemuan Sungai Nil dan Laut Tengah, Egypt
-Masjid Khidir, Teluk Suwaidiyeh, Badrusiyah, Syria
-Masjid Khidir, tepi Sungai Tigris, Baghdad, Iraq
-Masjid Ulucami, Bursa, Turki
-Masjid Khidir, Samarkand, Uzbekistan
16. Siti Khadijah
Ma’la, Mekkah, Saudi Arabiyan
17. Nabi Harun as / Navi Aaron
Ada 2 versi yaitu:
-Masjid Jabal Harun, Petra, Jordania
-Wadi Muqadas, St.Catherine, Egypt
18. Siti Maryam / Bunda Mariya
Ada beberapa versi yaitu
-Bukit Zaitun, Jerushaloyim
-Makam Talpiot, Jerushaloyim
19. Kwan She Im / Kwan Im
Pulau Budosan, Bagian Tenggara Shanghai, Laut China
20. Nabi Yusak as
Ada beberapa versi yaitu:
-Masjid Yusak, Desa Baghdas (pinggiran Baghdad), Iraq
-Istanbul, Turki
-Amman, Jordania
21. Nabi Danial as / Navi Daniel
Ada beberapa versi yaitu:
-Masjid Ashabul Kahfi, Tarsus, Adana, Turki
-Iskandariyah, Egypt
-Moshul, Iraq
22. Nabi Syits as
Ada beberapa versi yaitu:
-Masjid Ashabul Kahfi, Tarsus, Adana, Turki
-Moshul, Iraq
-Sahlul Biqa, Beirut, Lebanon
23. Nabi Uzair as / Navi Ezra
Adiyaman, Hulu Sungai Eupharates, Turki
24. Petilasan Siti Hawa / Petilasan Eva
Jeddah, Saudi Arabiyan
25. Nabi Syuaeb as
Ada beberapa versi yaitu
-Amman, Jordania
-Ma’an, dekat Laut Mati, Jordania
-Harran, Turki
26. Ruqayyah Halimatus Sadiyah
27. Siti Aisyah
28. Juwariyah
29. Zaenab
30. Maria El Qibtiyah
Nomor 26 s/d 30 berada di Baqi, Medina, Saudi Arabiyan
31. Salamah dan Hafsah
Ada beberapa versi yaitu
-Bab’as Saghir, Damsyik, Syria
-Baqi, Medina, Saudi Arabiyan
32. Habibah
Bab’as Saghir, Damsyik, Syria
33. Nabi Ayyub as / Navi Iyyob
Kampung Syekh Sa’ad, Nawa, Syria
34. Rahmah … (isterinya Nabi Ayyub as)
Kampung Ayyub, Babylon, Iraq
35. Nabi Zulkifli as
Ada beberapa versi yaitu
-Kampung Syekh Sa’ad, Nawa, Syria
-As Solihiyah, Damsyik, Syria
36. Nabi Nuh as / Navi Noah
Ada beberapa versi yaitu
-Masjid Nuh, Karak, Beirut, Lebanon
-Karak, Jordania
37. Nabi Ilyas as / Navi Yesayahu / Yesaya
Masjid Ilyas atau Masjid Yesayahu, Beirut, Lebanon
38. Mumi Raja Firaun / Mineptah IV
Museum Arkeologi, Kaherah, Egypt
39. Siti Aminah
Desa Abwa, antara Medina dan Juhfah, Saudi Arabiyan
40. Nabi Isa as / Lord Yesus Kristus
Ada beberapa versi yaitu
-terangkat ke langit / Sorga
-Makam Talpiot, Jerushaloyim
-Mohalla Khan Yar, Srinagar, Kashmir, India
41. Nabi Yusuf as / Navi Yosef
Nablus, Israel
42. Maria Magdalena
43. Martha
Nomor 42 dan 43 berada di Makam Talpiot, Jerushaloyim
SHOHABAT, HAWARI / APOSTOLOS, AULIYA, dan antagonis
1. Maximillianus / Muksalmina
2. Malkhus / Maslina
3. Martinus / Martunus
4. Dionisius / Dhununus
5. Yoannes / Yamlikha
6. Serapion / Syazanus
7. Konstantinus / Kafsyathothoyus
8. Gamisio / Qithmir = Nama Anjingnya
Nomor 1 s/d 8 adalah tokoh Ashabul Kahfi.
Tokoh Ashabul Kahfi ialah Pengikut ajaran Nabi ‘Isa as / ajaran Yesus.
Tokoh Ashabul Kahfi di kenang oleh umat Kristiani hingga abad 7
Namun kini lebih di kenang umat Islam karena tertulis di Al Quran akibat pertanyaan dari warga Yahudi kepada Nabi Muhammad saw
Kuburan tokoh Ashabul Kahfi ada berbagai versi yaitu
-Amman, Jordania
-Tarsus, Adana, Turki
-Afsyin, Turki
-Efes, Turki
-Damsyik, Syria
9. Imam Abu Hanifah … (mazhab hanafi)
Azhoniyya, Baghdad, Iraq
10. Imam Bukhari
Masjid Bukhari, Samarkand, Buchara, Uzbekistan
11. Sayyidina Hamzah
Jabal Uhud, Medina, Saudi Arabiyan
12. Syekh Abdel Qader Jaelaniy
Babus Syekh Ar Rashafi, Baghdad, Iraq
13. Khaleed bin Waleed
Masjid Khaleed bin Waleed, Homs, Syria
14. Sholahuddin al Ayyoubi
Homs, Syria
15. Salman al Farisi
Masjid Salman al Farisi, Madain, Iraq
16. Abu Darda
Ada beberapa versi yaitu
-Iskandariyah, Egypt
-Istanbul, Turki
17. Abu Dzar al Ghiffari
Ada beberapa versi yaitu
-Masjid Abu Dzar, Ayvan Saray, Istanbul, Turki
-Masjid Abu Dzar, Damsyik, Syria
18. Abdullah Umi Maktum … (buta)
19. Bilal bin Rabbah
20. Muawiyah bin Abu Sofyan
Nomor 18 s/d 20 berada di Bab’as Saghir, Damsyik, Syria
21. Amru bin Ash
Ada beberapa versi yaitu:
-El Muqattan, Kaherah, Egypt
-Istanbul, Turki
22. Rabiah al Adawiyah
Basrah, Iraq
23. Imam Nawawi
Damsyik, Syria
24. Yabaya
Kuil Namrud, Moshul, Iraq
25. Habil bin Nabi Adam as
Wadi Barada, Damsyik, Syria
26. Sam bin Nabi Nuh as
27. Ham bin nabi Nuh as
Nomor 26 dan 27 berada di Nawa, Syria
28. Panglima Al Fatih
Istanbul, Turki
29. Ka’ab bin Zuhair
Sehir Solari Constantinople, Istanbul, Turki
30. Abdullah bin Salam … (yahudi muslim)
Pulau Abdullah di Sungai Nil, Manzala, Al Manthoriya, Egypt
31. Sayyidina Abbas
Karbala, Iraq
32. Anas bin Malik
Muhayan, Damsyik, Syria
33. Jafar Thoyar
Mu’tah, Jordania
34. Ameer bin Abi Waqas
Desa Waqas, Lembah Jordan, Jordania
35. Syer Habel bin Hasana
Masjid Syer Habel, Wadiria, Jordania
36. Sariah al Jabal
Masjid Sariah, Kaherah, Egypt
37. Ammar bin Yaser
38. Wais bin Amir al Qarani
Nomor 37 dan 38 berada di Masjid Ammar bin Yaser, Ar Raqqa, Damsyik, Syria
39. Ayazid bin Muawiyah … (yang mengkudeta Khalifah IV Sayyidina Ali)
Dimisq al Qadimah, Damsyik, Syria
40. Thoma / Santo Thomas
National Shrine of St Thomas Basilica, Mylapore, Chennai, Madras, India
41. Patra / Santo Petrus
Ada beberapa versi yaitu
-Altar Basilica, Vatican
-Dominus Flevit / Monastery Franciscan, Jerushaloyim
42. Filipi / Santo Filipus
Ada beberapa versi yaitu
-Martyrium Filipus, Denizli, Turki
-Awalnya di Hierapolis lalu di pindahkan ke Roma Vatican
43. Bar Talemai / Santo Bartholomeus
Awalnya berada di Armenia lalu sebagian tulangnya di pindahkan ke Kathedral Toulouse dan sebagian tulang yang lain di pindahkan Kathedral Canterbury
44. Matta / Santo Matius
Ada berbagai versi yaitu
-Awalnya di kubur di Ethiopia lalu di pindahkan ke Kathedral Salerno - Italy
-Makam Talpiot, Jerushaloyim
45. Santo Yakobus
Ada beberapa versi yaitu
-Kathedral Santiago de Compostela – Spain
-Kathedral Patriach Ortodoks Armenia - Jerushaloyim
46. Santo Thadeus
47. Simon Zelot
Nomor 46 dan 47 awalnya terkubur di Edessa – Turki, lalu tulangnya di pindah sebagian di Rheims dan Toulouse – France, sebagian di Austria, dan sebagian lagi di Poland
48. Santo Andreas
Awalnya terkubur di Aegea, lalu di pindahkan ke Constantinople tapi kepala Beliau dibawa ke Roma Vatican. Tahun 1964 Kepala Beliau di kembalikan ke Keuskupan Metropolitan Patras sebagai tanda bahwa Gereja Katholik menghormati Gereja Ortodoks
NB:
Nomor 40 s/d 48 adalah Para Murid Yesus menurut Kristiani, atau Para Hawariyun menurut sebagian penafsir Quran Surat Ali Imran 52 sebagai Golongan yang beriman
49. Barnabu / Santo Barnabas
Awalnya terkubur di Pulau Cyprus – Turki lalu di pindahkan ke Roma - Vatican
50. Luqman al Hakiim
Tarsus, Adana, Turki
51. Iskandar Zulkarnaen / Alexander Agung
Iskandariyah, Egypt
Itulah daftar Makam-makam keramat dari seluruh dunia, yang kami rangkum dari berbagai sumber, kami menyadari bahwa masih banyak makam-makam keramat lain yang belum masuk kedalam daftar ini, untuk itu kami meminta peran serta Anda. Jika Anda merasa pernah mengunjungi makam-makam keramat lain yang belum kami cantumkan disini, Anda bisa menghubungi kami di form contact. Kami akan dengan senang hati menambahkan atau mengupdate makam-makam keramat yang Anda kirimkan kepada kami. Semoga saja artikel singkat kami tentang Alamat Makam keramat ini dapat membawa manfaat.
0 Response to "Alamat Makam makam Keramat Dari Seluruh Dunia"
Posting Komentar